11424view
Pariwisata di Kabupaten Solok
Terdapat beberapa Objek Wisata di Kabupaten Solok yang layak dikunjungi wisatawan, silahkan di Intip yaa...!!
-
13. Danau Tuo
WISATA ALAM DANAU TUO UJUNG LADANG KOTO SANI
Objek wisata ini berlokasi di perbukitan Nagari Koto Sani Kecamatan X Koto Singkarak. Akses jalan ke lokasi bisa menggunakan minibus berpenumpang 8 orang. Untuk ke lokasi menempuh perjalanan ± 30 menit dari Kantor Wali Nagari Koto Sani. Danau tuo merupakan sebuah telaga yang besar yang ada di Nagari Koto Sani. Danau ini memiliki kedalaman ± 30 meter.
Di lokasi ini kita dapat menikmati suasana alam dan pedesaan yang masih asri.
Write a Facebook Comment